Selamat kepada Tim PKM UMJ yang Lolos PIMNAS 2018
Alhamdulillah, ada 1 tim/proposal yang lolos PIMNAS 2018 dari 13 tim/proposal yang mendapatkan Hibah Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2017 didanai DIKTI 2018 dari Universitas Muhammadiyah Jakarta. Tim yang lolos PIMNAS PKM ke 31 tahun 2018 pada tanggal 28 Agustus s/d 2 September 2018 di Universitas Negeri Yogyakarta adalah: Judul: Biokomposit dari Abu Sekam Padi (Rice Husk) sebagai Read More…